Makan Buah Ini Cegah Gangguan Ginjal




MENGALAMI gangguan ginjal bisa membuat Anda menderita. Namun, tak perlu khawatir, karena dengan ngemil anggur bisa mencegah gangguan ginjal.


Bahkan, ngemil anggur tak hanya mencegah gangguan ginjal. Berikut manfaat ngemil anggur seperti dikutip dari Boldsky, Jumat (18/3/2016).


Menyehatkan pencernaan



Anggur memastikan proses pencernaan yang sehat dan membantu dalam mengatasi efek konstipasi pada tubuh. Anggur memiliki efek pencahar, sehingga mendorong pencernaan yang sehat.


Mencegah gangguan ginjal



Anggur memainkan peran penting dalam mencegah gangguan ginjal dengan mengurangi efek asam urat. Anggur juga mendorong sistem tubuh untuk membersihkan racun dengan mudah.


Mencegah kanker



Sebuah studi baru-baru ini telah mengungkapkan bahwa zat dalam anggur memiliki kemampuan mencegah gangguan di usus besar dan kanker payudara. Zat ini juga mencegah pertumbuhan dan penyebaran agen kanker dalam tubuh. Demikian dikutip dari Boldsky, Jumat (18/3/2016).




Source link

0 Response to "Makan Buah Ini Cegah Gangguan Ginjal"

Posting Komentar