Jangan Tambahkan 4 Hal Ini ke Roti jika Tak Ingin Gemuk




BERBAGAI bahan tambahan bisa membuat roti Anda semakin lezat. Namun, ada beberapa bahan tambahan yang harus dihindari ketika ingin mengonsumsi roti.


Karena, sejumlah bahan dapat menyebabkan kenaikan berat badan. Berikut bahan-bahan tambahan yang harus dihindari untuk mengonsumsi roti seperti dilansir Thehealthsite, Minggu (26/6/2016).


Mayones


Jangan tambahkan mayones ke dalam roti Anda. Karena, mayones bisa mengandung 80 kalori dan 8 gram lemak hanya dalam satu porsi.


Whipped cream


Whipped cream mungkin berisi setengah kalori. Tetapi, asupan ini mengandung lemak jenuh dan memiliki nilai gizi nol.


Keju


Pertimbangkan untuk meninggalkan keju dalam hidangan roti Anda. Karena, hanya 2 sendok makan keju dapat menambahkan 86 kalori.


Selai kacang


Selain kacang mengandung asam lemak tak jenuh ganda. Selain itu, hanya satu sendok makan selai kacang sudah mengandung 55 kalori, sehingga lebih bijak untuk membatasinya.



Source link

0 Response to "Jangan Tambahkan 4 Hal Ini ke Roti jika Tak Ingin Gemuk"

Posting Komentar